Ini Caranya ISO 27001 Membantu Organisasi Mencegah Serangan Siber!
Perkembangan teknologi digital memang membawa banyak sekali manfaat dalam bentuk teknologi yang lebih canggih dan kemudahan mengakses informasi yang membuat pekerjaan juga semakin fleksibel. Namun, manfaat ini juga bisa menjadi celah yang bisa digunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab atau peretas untuk melakukan serangkaian ancaman serangan siber. Pada tahun 2022 lalu, jumlah serangan siber [...]
Read MoreISO 27001 Bukti Integritas Perusahaan
Sudahkah perusahaan Anda menjaga dan meningkatkan integritas di mata pelanggan? Dalam menjalankan bisnis menjaga integritas merupakan langkah wajib yang harus dilakukan oleh perusahaan supaya dapat menjamin reputasi bisnis. Menjaga integritas bisnis dapat dilakukan dengan berbagai cara salah satunya dengan penerapan ISO 27001. ISO 27001 merupakan standar sistem manajemen yang diterbitkan oleh badan standarisasi internasional yang [...]
Read MoreApakah Penetration Testing ‘Dibutuhkan’ dalam Implementasi ISO 27001?
Informasi bisa dikatakan menjadi sumber daya yang paling penting dalam organisasi terutama pada era modern seperti sekarang. Kemudahan akses yang diberikan membuatnya semakin rentan terkena serangan siber. Untuk membantu organisasi melindungi informasi, perusahaan bisa mengadopsi standar global seperti standar ISO 27001 yang akan memberikan panduan dalam melindungi informasi. Namun, dengan mengadopsi standar saja tidak cukup [...]
Read MorePengertian dan Tujuan Internal Audit ISO 27001:2022
ISO 27001:2022 adalah versi terbaru dari sistem manajemen keamanan informasi yang memberikan solusi kepada organisasi untuk menjaga sistem keamanan mereka dari berbagai serangan siber yang merugikan. Standar ISO 27001 pertama kali diterbitkan pada tahun 2005 oleh International Organization of Standardization (ISO) sebagai respons terhadap kebutuhan organisasi untuk menciptakan, menerapkan, menjaga, melindungi, dan meningkatkan sistem manajemen [...]
Read MoreImplementasi ISO 27001 untuk Mencegah Malware APK Berbahaya
Pemilu merupakan salah satu momen penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Namun, munculnya aplikasi berbahaya yang mengatasnamakan Pemilu dapat mempengaruhi kredibilitas dari Komisi Pemilihan Umum (KPU). Oleh karena itu, penanganan terhadap aplikasi berbahaya yang menyerupai Pemilu ini sangatlah penting. Beberapa waktu lalu, Badan Siber dan Sandi Negara Republik Indonesia (BSSN RI) menemukan beberapa aplikasi berbahaya [...]
Read MorePeran Penting Gap Analysis dalam Implementasi ISO 27001:2022
ISO 27001:2022 merupakan versi terbaru dari sistem manajemen keamanan informasi. Standar ini dikeluarkan oleh badan standarisasi internasional atau international organization of standardization (ISO). Tujuan standar ini adalah untuk membantu organisasi dalam menerapkan, mengelola, dan meningkatkan sistem manajemen keamanan informasi supaya lebih efektif dan dapat terhindar dari risiko serangan siber. Dalam upaya meningkatkan efektivitas sistem manajemen [...]
Read MoreMenjamin Kualitas Informasi dengan ISO 27001
ISO 27001 merupakan kerangka kerja perusahaan untuk menerapkan sistem manajemen keamanan informasi yang diperbarui pada oktober 2022 lalu. Standar ini dikembangkan untuk membantu perusahaan menjaga keamanan informasi maupun data penting lainnya berdasarkan prinsip kerahasiaan, integritas dan ketersediaan informasi dari berbagai resiko dan ancaman yang mungkin terjadi yang mengakibatkan kerugian fatal. Dalam hal ini kualitas informasi [...]
Read More8 Perbedaan ISO 9001 dan ISO 27001
International Organization for Standardization (ISO) merupakan organisasi internasional yang telah menerbitkan sejumlah panduan dan standar yang mengatur tentang sistem manajemen. Banyak perusahaan di berbagai negara telah berhasil mendapatkan Sertifikasi ISO yang semakin populer dan dikenal akan kemampuannya dalam menunjukkan kepatuhan dan memenuhi persyaratan sebuah standar. Sampai saat ini standar ISO telah memiliki beragam standar dalam [...]
Read More14 Dokumen Wajib ISMS ISO 27001 dan Tips Implementasinya
Perkembangan teknologi yang pesat membuat risiko terkena serangan siber turut meningkat. Badan Siber dan Sandi Negara atau BSSN telah memprediksi ancaman siber yang akan terjadi pada tahun 2023. Dimana tren serangan siber akan terus meningkat mulai dari ransomware, kebocoran data, phising, hingga social engineering. Maka dari itu perusahaan harus waspada dan meningkatkan sistem keamanannya sehingga [...]
Read MorePerlindungan Data Pelanggan dalam ISO 27001:2022
ISO 27001: 2022 adalah standar internasional untuk manajemen keamanan informasi. Standar ini menetapkan persyaratan pengelolaan keamanan informasi di perusahaan, termasuk pengelolaan risiko keamanan informasi, keamanan informasi, dan manajemen keamanan. perlindungan data dalam ISO 27001:2022 juga sangat terjamin karena menggunkan standar kerangka kerja yang membantu perusahaan untuk menerapkan kontrol dan proses yang efektif untuk melindungi data [...]
Read More