• Office Hours: 9:00 AM – 5:30 PM
Thumb

Konsultasi SMK3 KEMNAKER

Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) adalah bagian dari sistem manajemen perusahaan secara keseluruhan. Tujuan SMK3 untuk pengendalian resiko berkaitan dengan kegiatan kerja sehingga menciptakan tempat kerja yang aman, efisien, dan produktif. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja adalah pedoman perusahaan untuk penerapan K3 untuk menjamin dan melindungi keselamatan dan kesehatan tenaga kerja melalui upaya pencegahan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja.

Manfaat SMK3 KEMNAKER

  • Melindungi dan menjamin kesehatan dan keselamatan kerja dan setiap orang yang bekerja.
  • Meningkatkan kepatuhan terhadap peraturan yang berlaku
  • Terciptanya sistem K3 di tempat kerja.
  • Menjamin agar sumber dari setiap produksi dapat digunakan dengan aman.
  • Meningkatkan kesejahteraan dan produktifitas kerja.

Untuk Siapa SMK3 KEMNAKER?

Sertifikasi SMK3 WAJIB dilakukan oleh perusahaan yang mempekerjakan 100 tenaga kerja atau perusahaan yang memiliki tingkat potensi kecelakaan yang tinggi akibat aktivitas dan proses kerja. Selain itu, pemerintah juga telah mewajibkan perusahaan kontraktor untuk menerapkan K3 Konstruksi atau sistem keselamatan dan kesehatan kerja (SMK3) di perusahaan.

Alur Konsultasi

Hubungi Kami

Jika membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai Konsultasi SMK3 KEMNAKER, Kami akan senantiasa untuk membantu.

×

Hallo!

Klik sekarang untuk mengobrol di WhatsApp atau kirim email ke [email protected]

× Layanan Konsultasi