Meminimalisir Risiko Keamanan Informasi dengan ISO 27001 & ISO 27002
Mengelola risiko keamanan adalah aspek penting dalam meningkatkan sistem manajemen keamanan informasi. Namun, manajemen risiko keamanan informasi terkadang masih diabaikan oleh perusahaan. Meskipun ini bukan hanya tentang teknologi informasi, manajemen keamanan risiko adalah salah satu risiko yang paling penting, terutama dalam meningkatnya insiden keamanan siber yang saat ini masih terjadi. Penerapan manajemen risiko yang efektif [...]
Read More